Bagi sebagian orang, seringkali menanyakan nomor 0878 kartu apa, provider apa, oprator mana? Perlu anda semua ketahui, 0878 merupakan salah satu kode prefix yang digunakan oleh provider jaringan telekomunikasi ( pra bayar dan pasca bayar ) yang ada di indonesia.
Dengan adanya kode atau nomor prefix ini, para pengguna nantinya dapat dengan mengidentifikasi sebuah nomor tiap oprator. Harapnya adalah ketika anda masyarakat yang mendapati nomor tertentu, dapat dengan mudah menebak oprator atau kartu apa yang digunakan.
Banyak keuntungan yang bisa anda semua dapatkan ketika mengetahui kode prefix tiap kartu perdana yang ada di Indonesia. Salah satunya yakni dapat dengan mudah memaksimalkan bonus yang diberikan masing-masing provider, seperti bonus telepon, SMS dan lain sebagainya.
Seperti kita ketahui, di indonesia banyak sekali provider jaringan telekomunikasi yang tersedia. Oleh karna itu, jangan heran jika setiap harinya banyak nomor atau kode prefix baru yang digunakan untuk mengindentifikasi kartu pradana pada layanan baru.
Nah bagi anda semua yang saat ini bertanya-tanya mengenai nomor 0878 kartu apa, nomor apa, oprator mana, provider mana? Tidak perlu khawatir, karna pada kesempatan kali ini bidangtekno.com akan menjelaskan nya secara detail pada ulasan berikut ini.
0878 Kartu Apa
Jika saat ini anda bertanya nomor 0878 kartu apa? Perlu anda semua ketahui, 0878 merupakan nomor atau kode prefix yang digunakan oleh provider XL Axiata. Meskipun saat ini banyak yang menggunakan kartu perdana ini, namun ternyata masih banyak penggunanya yang belum mengetahui hal tersebut.
Baca Juga: 0853 Kartu Apa
XL merupakan salah satu provider jaringan telekomunikasi di indonesia yang sudah berdiri lama. Anda bisa dengan mudah menggunakan provider ini dengan membeli kartu perdanan nya melalui marketplace, gerai atau konter terdekat yang menjual berbagai kartu perdana termasuk XL.
0817
0818
0819
0859
0877
0878
0813
0832
0833
0838
0878 Kartu Daerah Mana?
Untuk mengetahui nomor pada sebuah kartu, anda dapat melihat nya pada bagian 4 digit angka diawal seperti 0878. Nah untuk mengetahui awalan sebuah nomor berasal dari daerah mana anda dapat melihatnya pada bagian 1-4 digit setelah angka depan.
Tidak seperti beberapa oprator jaringan telekomunikasi lainnya, untuk mengetahui 0878 kartu pada daerah mana bisa dilakukan dengan mudah melalui bungkus atau wadah kartu perdana pada saat anda membeli pertama kali, letaknya biasanya pada bagian depan.
Baca Juga: 0877 Kartu Apa
Dengan mengetahuinya melalui bungkus kartu perdana, tentu saja dapat menjadi acuan untuk mengetahui 0878 kartu apa dari daerah mana. Meski demikian, nomor yang menunjukan sebuah daerah tidak tentu menunjukkan si pengguna kartu berada di daerah tersebut , tetapi umunya demikian.
Untuk mempermudah anda untuk mengetahui 0878 kartu apa dan berasal dari daerah mana, silahkan simak table yang sudah saya rangkum dibawah ini.
NOMOR KARTU
NAMA DAERAH
08782
BANDUNG
087821
BANDUNG
087822
BANDUNG
087827
GARUT
087828
GARUT
08783
SEMARANG
087834
SOLO
087835
SOLO
087836
YOGYAKARTA
087837
YOGYAKARTA
087838
YOGYAKARTA
087839
YOGYAKARTA
08784
MAKASAR
087841
MAKASAR
087842
MAKASAR
08785
SURABAYA
087851
SURABAYA
087852
SURABAYA
087853
SURABAYA
0878578
JAMBI
087860
DENPASAR
087861
DENPASAR
087862
DENPASAR
087863
SURABAYA
087864
SURABAYA
087865
SURABAYA
087868
MEDAN
087869
MEDAN
087877
JAKARTA
0878776
SURABAYA
0878777
SURABAYA
0878778
JAKARTA
087878
JAKARTA
087879
JAKARTA
087880
JAKARTA
0878802
SURABAYA
087881
JAKARTA
087882
JAKARTA
087883
JAKARTA
087884
JAKARTA
087885
JAKARTA
087886
JAKARTA
087887
JAKARTA
087888
JAKARTA
0878887
DENPASAR
0878888
BANDUNG
087889
JAKARTA
0878912
JAMBI
0878924
JAMBI
087899
BANDAR LAMPUNG
Itulah tadi daftar 0878 kartu dari daerah mana. Dengan mengetahui daftar diatas, tentu saja akan mempermudah anda saat ingin mengetahui suatu nomor hp yang tidak anda kenal.
Manfaat Mengetahui Awalan No Hp
Setelah mengetahui pembahasan mengenai nomor 0878 kartu apa. Perlu anda semua ketahui, mengetahui awalan no hp memiliki banyak sekali manfaat terutama untuk keberlangsungan kartu yang anda gunakan. Secara umum ada 3 manfaat yang bisa anda rasakan, antara lain yakni sebagai berikut:
Mengetahui Nomor Apa Yang Digunakan
Akan sangat fatal sekali apa bisa seseorang tidak mengetahui kartu apa yang digunakan pada nomor hp yang awalannya menggunakan 0878. Pasalnya, tak sedikit juga banyak pengguna kartu perdana yang kehabisan pulsanya saat menelpon seseorang yang ternyata berbeda oprator.
Perlu anda ketahui, menelpon ataupun melakukan sms ke nomor yang berbeda oprator dengan kartu yang anda gunakan akan banyak memakan biaya. Karna itu, mengetahui awalan no hp sangat penting agar jika berbeda oprator anda bisa melakukan gratis telpon atau sms terlebih dahulu.
Memudahkan Saat Isi Ulang Pulsa
Saat akan isi ulang pulsa, biasanya anda akan diminta untuk memilih provider apa yang anda gunakan. Jika anda tidak tau dengan kartu apa yang digunakan maka akan sangat report nantinya. Karna itu, mengetahui awalan no hp sangatlah penting dalam kasus ini.
Mengantisipasi Biaya Penggunaan
Seperti yang sudah saya singgung sebelumnya, melakukan telpon atau sms ke berbeda oprator akan menghabiskan biaya terutama dari segi pulsa. Nah jika anda mengetahui nomor awalan sebuah kartu, tentu anda akan berfikir untuk menggratiskan nya terlebih dahulu.
Penutup
Itulah tadi pembahasan mengenai 0878 kartu apa, nomor apa, provider mana dan juga oprator mana? Dengan mengetahui beberapa penjelasan yang telah saya sampaikan diatas, tentu saja membuat anda semua mengetahui bahwa nomor 0878 kartu apa? adalah dari Xl axiata.
Demikian pembahasan kali ini, semoga bisa sangat bermanfaat buat anda semua dan jangan lupa di share ke media sosial anda masing-masing, agar para pengguna lainnya dapat mengetahui beberapa hal yang telah saya informasikan pada pembahasan diatas tadi.